Selasa, 07 Juni 2011

AMD FirePro™ V5900 Kartu Grafis Profesional

Posting kali ini masih melanjutkan tentang kartu grafis generasi terbaru AMD, setelah kemarin tampil AMD FirePro™ V7900 sekarang beralih ke AMD FirePro™ V5900. Dibandingkan dengan AMD FirePro™ V7900 ternyata AMD FirePro™ V5900 mempunyai spesifikasi lebih rendah. AMD FirePro™ V5900 mempunyai 512 stream processor dan memory 2 GB GDDR5. Dukungan Framelock/Genlock tidak ada, namun masih tetap didukung teknologi AMD Eyefinity sehingga mampu menampilkan tiga display secara simultan. Fitur GeometryBoost dan AMD Power Tune masih tetap dihadirkan pada kartu grafis AMD FirePro™ V5900.

AMD FirePro™ V5900 Kartu Grafis Profesional

AMD FirePro™ V5900 juga bisa dikonfigurasi dalam CrossFireX. Berikut fitur yang disertakan pada kartu grafis profesional AMD FirePro™ V5900 :
  • Teknologi ATI Eyefinity, sebuah teknologi multi-display yang mampu menampilkan visualisasi pada 3 monitor secara simultan dan independen dari kartu grafis tunggal.
  • Teknologi GeometryBoost, memberikan kinerja geometri ultra tinggi dan memastikan penanganan model komplek secara mulus.
  • Teknologi AMD PowerTune, merupakan teknologi seni manajemen daya yang menyediakan kontrol langsung atas penggunaan power GPU.
  • DisplayPort 1.2, dukungan untuk standar display port terbaru meliputi bit-rate audio yang tinggi, bandwidth data lebih tinggi dan kemampuan multi streaming.
  • Teknologi AutoDetect, pengaturan driver grafis secara otomatis guna memperoleh performa yang optimal.
  • Full 30-bit Display Pipeline, warna lebih bagus jika dibandingkan dengan produk 24-bit dan reproduksi warna lebih akurat serta menampilkan visualisasi berkualitas tinggi.
  • Support Full Shadder Model 5.0, membantu menciptakan geometri yang sangat komplek tanpa memberatkan kinerja CPU
  • Support DirectX 11 dan Open GL 4.1, mengaktifkan kinerja yang optimal dalam menjalankan berbagai aplikasi populer.
  • OpenCL 1.1, standarisasi industri API-terbuka, pengembangan multi platform yang memungkinkan untuk mengadopsi sistem komputasi heterogen.
  • Certification, memastikan kompabilitas, keandalan dan tingkat performa tertinggi dengan menggunakan paket software 3D profesional.


Spesifikasi AMD FirePro™ V5900 :
Spesifikasi
GPU

·  Stream Processors : 512
·  Memory Interface : 256-bit
Memory

·  Size/Type : 2GB GDDR5
·  Bandwidth (GB/s) : 64.0
Display Outputs

·  DisplayPort : 2 Standard
·  Dual-link DV I: 1
·  Max Resolution : 2560x1600 @ 60Hz
API/Feature/
OS Support

·  DirectX® : 11.0
·  OpenGL® : 4.1
·  Shader Model : 5.0
·  AMD Eyefinity Technology Support: Yes
·  AMD CrossFire™ Pro Support : Yes
·  Stream Computing : Yes (OpenCL™ 1.1)
·  OS Support: Microsoft® Windows® 7, Windows® XP, Windows Vista®, Linux® (32-bit or 64-bit)
Thermal/Power/
Form Factor
·  Max Power : <75 W
·  Slots : 1
·  Form Factor : Full Height / Full Length
·  Bus Interface : PCI Express® 2.1 x16
System Requirements
·  512MB of system memory
·  CD-ROM drive (or internet access) for software installation
·  Windows® 7 / XP / Windows Vista® or Linux® (32-bit or 64-bit)
·  Available PCI Express® x16 slot
Retail Package
Contents

·  AMD FirePro™ V5900 professional graphics card
·  Installation CD with drivers and documentation
·  Quick Start Reference Guide
·  1x DisplayPort to Single-link active DVI adapter
·  1x AMD CrossFire™ Pro connection cable
Warranty and
Support

·  Three year limited product repair / replacement warranty
·  Direct toll free phone and email access to dedicated workstation technical support team
·  Advanced parts replacement option




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 3.0 Unported License.Ping Blog